Huawei Sajikan Teknologi Live Streaming Terbaru Sebagai Solusi Pemasaran Produk yang Lebih Detail, Mudah, dan Cepat
Huawei Mobile Services (HMS) Core, termasuk Augmented Reality (AR) Engine dan HiAI, memberikan solusi live streaming lebih tajam, cerdas, dan efisien. Hal tersebut terungkap dalam webinar Huawei Developer yang memperkenalkan solusi live e-commerce yang telah ditingkatkan. Drivenhype – Dengan penjualan e-commerce global yang meningkat dari $2.39 triliun pada tahun 2018 menjadi $3.46 triliun pada 2019, dan semakin bertambahnya pengusaha ritel dan konsumen yang …