Di Inggris, Ada Vending Machine Untuk Mobil
Menjadi penemuan baru, Auto Trader menciptakan sebuah vending machine mobil di Inggris yang memungkinkan orang membeli mobil melalui sebuah mesin tanpa bertemu dengan sang penjual. Drive and Hype – Beberapa waktu lalu, salah satu perusahaan penjual mobil Auto Trader di Inggris yang menciptakan sebuah vending machine yang sangat unik dan cukup mengagetkan publik. Bukan berisi minuman ringan, vending machine buatan …