MINI Cetak Rekor Baru Penjualan 2019 di Indonesia
Semakin diterima dan populernya merek MINI di masyarakat Indonesia, membuat penjualannya melonjak drastis di 2019 lalu. Sehingga berkontribusi positif pada total penjualan BMW Group Indonesia. Drive and Hype – Seriring dengan tumbuhnya penjualan total BMW Group Indonesia, MINI mencatat penjualan yang melonjak ke rekor 700 unit pada 2019. Angka penjualan MINI ini berarti melompat 34,6 persen dari angka penjualan tahun sebelumnya …